Rabu, 16 Maret 2016

KTM Kini Kembangkan Proyek Motor Moto2


KTM Kini Kembangkan Proyek Motor Moto2

Sebuah berita motor terbaru yang cukup mengejutkan datang dari KTM yang menyebutkan bahwa mereka saat ini tengah menjajaki peluang terkait rencana pengembangan proyek di pentas Moto2 guna semakin memperlebar sayap bisnis mereka dimana dalam pengerjaannya KTM sudah merencanakan untuk menjalin ikatan kerja sama dengan pihak WP Performance Systems.
Pihak yang akan mereka gandeng tersebut merupakan sebuah perusahaan ternama yang selama ini bergerak dalam menghasilkan produk berupa suspense sepeda motor terpercaya. Berita terbaru motor menyebutkan bahwa WP Performance Systems sendiri sejatinya merupakan anak perusahaan yang masih satu manajemen bersama Cross Industries AG. Berita terbaru Motor terkait dengan rencana KTM menginjakkan kaki di dunia Moto2 itu sendiri juga sudah mereka umumkan melalui website resmi dari MotoGP beberapa waktu lalu.
Seperti yang telah diketahui berita terbaru motor sebelumnya bahwa KTM merupakan perusahaan yang selama ini selalu mendominasi ajang MotoGP untuk kelas Moto3. Dalam sepak terjangnya, KTM dipandang sebagai sebuah perusahaan yang sukses dalam bidangnya dengan bukti berupa banyaknya prestasi yang mereka raih seperti melahirkan banyak gelar juara, mencetak rider yang mampu berkompetitif, serta sudah banyak pula kemenangan yang sukses mereka klaim. Bahkan menurut berita terbaru motor, KTM saat ini juga tengah bersiap dengan rencana mereka yang akan tampil di ajang MotoGP mulai tahun depan. Tak hanya itu saja keikutsertaan mereka dalam ajang Moto2 nantinya juga akan semakin mengangkat nama besar perusahaan yang akan unjuk gigi dalam tiga kelas Grand Prix yang syarat dengan gengsi.
Seperti berita terbaru motor, Stefan Pierer yang merupakan CEO Cross Industries AG menyatakan bahwa proyek pengembangan Moto2 merupakan hal yang sangat penting dan menjanjikan bagi perkembangan perusahaan mereka. Dengan proyek Moto2 itu pula, Pierer optimis pertumbuhan perusahaan akan berjalan pesat dengan investasi yang meningkat pula untuk jangka panjang.
Tak hanya itu saja berita terbaru motor mengungkapkan bahwa Pierre akan membuka lebar kesempatan bagi sejumlah rider muda potensial untuk mengawali karir bersama mereka guna memperoleh pengalaman yang akan lebih dahulu ditempatkan pada ajang Rookies Cup yang nantinya jika berprestasi dan memenuhi kriteria akan dipromosikan ke Moto3, berlanjut ke Moto2, dan nantinya bisa mendapatkan karir professional sebagai salah satu rider di ajang tertinggi, MotoGP.
Berita terbaru motor melalui Pierre menambahkan bahwa selama ini konsep seperti itu yang terus mereka jaga hingga mereka mampu menemukan kesuksesan dalam keikutsertaan di pentas balap profesional baik untuk pihak KTM ataupun untuk WP Performance Systems. Untuk ke depannya, berita terbaru motor mengungkap bahwa KTM memiliki impian untuk bisa memiliki rider andalan produk sendiri untuk ajang MotoGP dimana hal tersebut sudah mereka mulai sejak saat ini dengan mematangkan semua akademi KTM. Sementara WP Performance sendiri selama ini yang menjadi perusahaan penghasil sasis untuk semua tim yang menjadi peserta di pentas Moto3 serta Red Bull Rookies Cup.
Berita terbaru motor dari pihak MotoGP menyebutkan bahwa proyek pengembangan Moto2 yang dilakukan oleh KTM dengan WP Performance juga sudah mengawali debutnya di atas sirkuit untuk pertama kalinya pada Minggu 31 Januari 2016 lalu di Sirkuit Almeria, Spanyol. Di lain sisi status rival KTM yakni Honda yang selama ini menjadi pemasok mesin utama di ajang Moto2, menurut berita terbaru motor sadah diambang masa kadaluarsa kontrak mereka yang akan segera usai pada akhir tahun 2019 mendatang. (Infootomotif.net)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar